Pages

Thursday, April 28, 2011

YESUS TUHAN YANG MENGURAPI (17/04/2011)

1 Samuel 10:1, 6, 10-12

 Saul diurapi oleh Tuhan melalui nabi Samuel
 Saul memiliki keberanian
 Saul mengalahkan musuh-musuhnya
 Saul menjadi manusia lain
 Saul kepenuhan roh seperti nabi-nabi
 Saya perlu diurapi TUHAN!
 Urapan Tuhan harus saya JAGA!

Saul tidak menjaga urapan TUHAN
 Saul diurapi TUHAN (1 Samuel 15:1)
 Saul tidak TAAT (1 Samuel 15:11)
 Roh TUHAN telah undur dari Saul (1 Samuel 16:14)
 Saul diganggu roh jahat
 Keberanian Saul hilang

Daud diurapi TUHAN
 DASAR dari urapan TUJAN adalah HATI
 Daud mengalahkan Goliath (1 Samuel 17)
 Mazmur 20:7
 “TUHAN member kemenangan kepada orang yang diurapi-Nya.”
 YESAYA 61:1-3; LUKAS 4:18-19

Nubuat nabi Yesaya -> hadirnya “Mesisas” yang akan menjadi terang, pembebas dan penyelamat manusia.
Nubuat ini digenapi oleh Yesus Kristus (lesous {ee-ay-sooce})
Meaning Jesus = “Jehovah is salvation”
1) Joshua was the famous captain of the Israelites, Moses successor
2) Jesus, son of Eliezer, one of the ancestors of Christ
Christos {khris-tos’}
Meaning: Christ = “anointed”
1) Christ was the Messiah, the Son of God
2) Anointed

URAPAN TUHAN –JUBAH
Lukas 24:49 “Diperlengkapi dengan kekuasaan dari tempat tinggi” clothed with power frm on high

TUHAN YESUS akan memberikan JUBAH (urapan) kepada para murid-Nya seperti yang sudah dijanjikan oleh BAPANYA.
Orang yang diurapi TUHAN:
1. Kaya Ide dan Hikmat
2. Memiliki Ketahanan untuk Menderita
3. Memiliki kehidupan yang berkualitas

0 komentar:

Post a Comment